Fakultas dan Program Pascasarjana

 

Universitas Advent Indonesia memiliki 6 (enam) Fakultas dan Program Pascasarjana, yaitu:

  1. Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan (FKIP)
  2. Fakultas Filsafat (FFil)
  3. Fakultas Ekonomi (FE)
  4. Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam (FMIPA)
  5. Fakultas Ilmu Keperawatan (FIK)
  6. Fakultas Teknologi Informasi (FTI)

Setiap fakultas dan PPS memiliki Program Studi sebagai berikut:

Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan (FKIP) terdiri atas Program Studi:

  • Pendidikan Bahasa Inggris (Program Sarjana)
  • Pendidikan Matematika (Program Sarjana)

Fakultas Filsafat (FFil) memiliki Program Studi:

  • Ilmu Filsafat (Program Sarjana)
  • Magister Ilmu Filsafat

Fakultas Ekonomi (FE) memiliki Program Studi:

  • Akuntansi (Program Sarjana)
  • Bisnis Digital (Program Sarjana)
  • Manajemen (Program Sarjana)
  • Magister Manajemen

Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam (FMIPA) memiliki Program Studi:

  • Biologi (Program Sarjana)
  • Farmasi (Program Sarjana)

Fakultas Ilmu Keperawatan (FIK) memiliki Program Studi:

  • Ilmu Keperawatan (Program Sarjana)
  • Keperawatan Umum (Program Diploma-III)
  • Profesi NERS (Program Profesi)
  • Magister Keperawatan

Fakultas Teknologi Informasi (FTI) memiliki Program Studi:

  • Teknik Informatika (Program Sarjana)
  • Sistem Informasi (Program Sarjana)